04 February 2009

Masalah Perintah "sudo" di ubuntu server

Pada saat mengubah partisi di ubuntu, saya memindahkan mounting /usr dari sda8 ke sda7. Cara sederhananya menggunakan perintah cp. tetapi setelah partisi diubah perintah sudo pun tidak bisa digunakan.

hardy@proxy-ubuntu:~$ sudo -i
sudo: must be setuid root


Solusi yang saya dapat dari forum ubuntu adalah sebagai berikut :


ls -l usr/bin/sudo

chown root:root /usr/bin/sudo

chmod 4755 /usr/bin/sudo

reboot

No comments:

Post a Comment